4 Tips Berbuka Puasa Sehat dan Benar | sample andry surya's blog
Powered By Blogger

Cari

News Update :

translate

Halaman

Poll

Rating

print this page Print this page

Andry Surya's Blog

Andry Surya's Blog
Just Pick not Real Search Enginer

Search

Loading

Sabtu, 21 Juli 2012

4 Tips Berbuka Puasa Sehat dan Benar


Tips Berbuka Puasa
Saat terdengar alunan bedug dipadu suara adzan, sontak dari kita umat muslim yang menjalankan ibadah puasa pastinya akan bergegas melahap semua makanan yang diinginkan sekaligus. Lepas dari itu semuanya, beraneka ragam makanan dan minuman pasti sudah tersedia dimeja makan sehingga memicu nafsu makan berlebih.

Bahkan untuk menghilangkan dahaga, kerap kita meneguk air putih maupun es sebanyak-banyaknya . Tapi bukan berarti Sobat bisa dengan gegabah mengkonsumsi makanan-minuman tersebut saat berbuka puasa

Memang sih, saat berbuka kita diperbolehkan makan dan minum seadanya, tetapi perlu untuk diketahui bahwa saat puasa kinerja lambung lebih pasif ketimbang sedang tidak berpuasa. Sehingga bisa dipastikan lambung cenderung mengalami gangguan pencernaan akibat tidak mengolah makanan dalam waktu lama. Tidak ada salahnya jika berbuka puasa seadanya demi menjaga kesehatan lambung

Untuk itu, Tulisan Berikut adalah 4 Tips Berbuka Puasa Sehat dan Benar, seperti yang saya himpun di berbagai media

  1. Berbuka dengan yang hangat dan Manis-manis
  2. Cara ini sudah dikenal sejak jaman Rasulullah, Beliau yang gemar berbuka dengan yang manis-manis ternyata tidak tanpa alasan. Ini diperkuat dengan oleh bidang kedokteran modern bahwa fakta "Tubuh kehilangan banyak energi dan kalori" benar adanya. untuk mengganti tiap kalori tersebut setidaknya makanan/minuman yang manis adalah nutrisinya. Untuk itu pastikan sobat untuk meneguk teh manis/kurma guna mnegganti kalori walau sementara Selain itu, dengan mengkonsumsi gula, sedikit akan menghambat rasa lapar. Dari pengalaman yang saya alami, meneguh teh manis membuat perut seolah-olah tidak berselera, sehingga untuk melakukan aktivitas sholat, tubuh masih terasa bugar. Dan Juga Gula, atau makanan/minuman yang mengandung gula bisa memberi asupan energi dengan cepat, sehingga tubuh pun cepat kembali segar. Usahakan tiap komposisinya juga tidak berlebihan setidaknya rasa manis tersebut didapat dari sumber yang alami seperti buah. Idealnya, buah-buahan seperti kurma, melon dan semangka.
  3. Hindari Minuman Terlalu Dingin
  4. Minuman dingin memang menyegarkan. Tapi efek terburuknya adalah membuat usus cepat berkembang. Dalam bahasa jawa"Kelempoken", perut cepat kenyang, Jangankan untuk makan, kita juga kehilangan selera untuk makan hingga mengabaikan nutrisi penting yang seharusnya kita dapat dari nasi dan lauk-pauk. Akibatnya, tubuh akan cepat lunglai dan malas berpuasa keesokan harinya.
  5. Usahakan perlahan mengunyah
  6. "Dibalik perut yang lebar menyimpan nafsu makan yang besar". Apalagi untuk urusan lapar, Rasa lapar kadang bisa mengalahkan etika dalam mengunyah makanan lebih beringas dengan tujuan menghabiskan menu berikutnya. Perlu untuk diketahui bahwa Makan dengan cepat bisa mengganggu kadar gula dalam darah, sehingga seseorang akan cenderung lapar dari waktu ke-waktu. Syaraf otak mengirim sinyal tersebut saat perut kosong dan butuh paling tidak 20 menit saat perut sudah merasa kenyang Makan cepat dapat membuat seseorang semakin semangat mengunyah dan mengabaikan jenis makanan apapun yang ditelan. Sehingga tak jarang orang dengan kebiasaan seperti ini cenderung bertubuh gemuk karena tidak lepas dengan konsumsi kalori yang berlebihan, contohnya Nasi Dengan mengusahan melumat makanan dengan pelan akan mengurangi resiko penyerapan nutrisi yang tidak penting ke-tubuh Mengunyah secara perlahan juga memberi waktu bagi tubuh untuk menyerap glukosa dan kalori yang diperlukan tubuh, tapi mencegahnya agar tidak terserap berlebihan dan menjadikannya lemak.
  7. Jeda susulan untuk makan berat
  8. Ini yang berat. Bagi yang bertubuh tambun, biasanya akan kalap saat melihat makanan tersaji . Disaat lambung yang sedang istirahat selama12- 15 jam pasti akan kaget jika dihantam makanan berlebih. So pasti lambung perlu beradaptasi dengan makanan setelah lebih dari 12 jam kosong. Kebiasaan ini nantinya akan memicu perut kembung. Jadi solusinya adalah :Setelah mengonsumsi makanan manis, berilah jeda waktu bagi lambung untuk mencerna makanan secara perlahan, kira-kira 10-15 menit untuk sholat maghrib. Barulah seusai pulang sholat tarawih, sobat bisa melanjutkan Sesi"Pembalasan" untuk menuntaskan rasa laparnya tadi


sumber : http://www.blogermie.com/2012/07/4-tips-berbuka-puasa-sehat-dan-benar.html


TERIMA KASIH ATAS KUNJUNGANNYA SILAHKAN BERIKAN KOMENTAR DAN BERIKAN LINK WEBSITES ANDA DAN SAYA AKAN MENGUNJUNGINYA KEMBALI
Do you Like this story..?

Get Free Email Updates Daily!

Follow us!

Ditulis Oleh : Andry Sang Pemilik Andry Surya's Blog

Terimakasih anda telah membaca artikel 4 Tips Berbuka Puasa Sehat dan Benar ini diposting oleh Andry pada hari Sabtu, 21 Juli 2012. Dan saya ucapkan juga terimakasih atas kunjungan Anda serta kesediaan Anda membaca artikel ini. Kritik dan saran dapat anda sampaikan melalui kotak komentar. Semoga Bermanfaat untuk anda.

:: Get this widget ! ::

0 Comments
Tweets
Komentar

0 komentar:

Poskan Komentar

Stay On

Read latest headlines in your favorite news reader
Fellow Readers
Sign up for our email news letter

Iklan

(i)
Ads by Google

Backlink

Tukar Link Yuk!! [KLIK DISINI]

Andry Surya's Blog kodenya: <a href="http://andry5ury4.blogspot.com/" target="_blank"><img alt="Andry Surya's Blog" height="66" src="http://images.cooltext.com/2409287.gif" width="500" /></a> Free kodenya: <a href="http://andry5ury4.blogspot.com/" target="_blank"><img src="http://images.cooltext.com/2409293.gif" alt="Free" height="15" width="80" /></a> Image by Cool Text: Free Graphics Generator - Edit Image taruh nih widget di blogmu kalau udah klik contact me. ntar ku kunjungi balik
Wirausaha

Blog Kawan

Berbagi Info dan Tips Blogging blog-indonesia.com
CO.CC:Free Domain

info

Share

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More